Memerintah bersama Kristus

Ringkasan Kotbah Pdt.Gilbert Lumoindong
GBI Glow Kelapa Gading , Rabu 28 November 2007
Tema: Reign
Wahyu 20:1-4
Lalu aku melihat seorang malaikat turun dari sorga memegang anak kunci jurang maut dan suatu rantai besar di tangannya;
ia menangkap naga, si ular tua itu, yaitu Iblis dan Satan. Dan ia mengikatnya seribu tahun lamanya, lalu melemparkannya ke dalam jurang maut, dan menutup jurang maut itu dan memeteraikannya di atasnya, supaya ia jangan lagi menyesatkan bangsa-bangsa, sebelum berakhir masa seribu tahun itu; kemudian dari pada itu ia akan dilepaskan untuk sedikit waktu lamanya.
Lalu aku melihat takhta-takhta dan orang-orang yang duduk di atasnya; kepada mereka diserahkan kuasa untuk menghakimi. Aku juga melihat jiwa-jiwa mereka, yang telah dipenggal kepalanya karena kesaksian tentang Yesus dan karena firman Allah; yang tidak menyembah binatang itu dan patungnya dan yang tidak juga menerima tandanya pada dahi dan tangan mereka; dan mereka hidup kembali dan memerintah sebagai raja bersama-sama dengan Kristus untuk masa seribu tahun.

Setan hanya punya kuasa selama di ijinkan Tuhan. Roh Kita lebih besar dari setan.Setan tidak punya kuasa karena ada ditelapak kaki kita. The Devil is liar, never tell the truth.
Malaikat Tuhan telah menyikat iblis,dan menutup kerajaan maut.Supaya tidak menyesatkan bangsa2.

Mengapa kehidupan Kristen banyak tantangan?
Target Tuhan untuk kita adalah tinggi.Yaitu: Duduk memerintah bersamaNYA.
Untuk menjadi Seorang Jenderal didunia ini.Tidak gampang.Ada proses yang dilalui. Tuhan sedang merancang hidup kita. Kenapa Tuhan ijinkan masalah demi masalah dalam hidup kita.
Natal adalah Allah turun kebumi menjadi Manusia untuk mengembalikan citra diri Manusia.

Allah Saya adalah Allah yang serius.DIA tidak hanya puas hanya memberketi anda.DIA siapkan sebuah Tahta untuk memerintah bersamaNYA.
Blessing is not the goal.But the changing of Character.

Siapa yang bisa memerintah bersama Kristus?
1. Orang yang percaya dan setia pada Kristus.
Ada masalah ,Jangan hanya bersungut-sungut. Bukan hanya rumah disurga tetapi ada Tahta dan Mahkota.

Tetesan airmata pelayanan,Menjadi butiran berlian disurga.
Ketika kita dicaci maki,dianiaya dan difitnah.Kita tidak membalas.
Ketika Saya melayani Tuhan Tantangan berat.Saya tetap setia.

Pengusaha jangan berbuat Korupsi, berzinah, menipu.Tetapi hidup setia.Tuhan akan membela kita.

2. Orang yang siap berkorban bagi Kristus.Dia siap memerintah bersama Jesus Kristus

Ketika seseorang belum diberkati Tuhan.Doanya begitu sunguh2.Bahkan datang lebih pagi dari petugas gereja.Petugas Sound system belum datang.Sudah datang duluan kegereja.
Tetapi ketika sudah diberkati menjadi lupa diri dan sombong.

Untuk merayakan Natal ditahun 2007.
Kita harus membuang segala kepahitan,dendam.Hidup hanya untuk Tuhan.

3.Orang yang selalu menempatkan kekudusan dan ketulusan sebagai dasar kehidupan.
Orang yang curang dan licik bisa berhasil dalam hidupnya.Tetapi jatuhnya sakit,ditengah kehidupannya akan menderita.

Hidup kudus dan tulus .Apa yang tidak dilihat,dipikirkan .Itu akan disediakan Tuhan.

4. Orang percaya yang tidak mengeluh dan bersungut-sungut

Dalam hidup ini seperti aksioma. Tidak seperti yang kita harapkan.
Murid Jesus sudah hidup benar,tidak berbohong dan sudah taat.
tiba badai datang,Jesus ada didalam kapal layar.Petrus bertanya dan kecewa.
Apakah guru tidak perduli terhadap kami.Dan membiarkan kami binasa?
You have to be ready .Jangan jadi Kristen yang cengeng. Orang yang berharap pada Tuhan,tidak akan dipermalukaNya.

Tuhan berkata: Jalanmu bukan Jalan KU.Rancangan mu bukan rancanganKU.
Kita harus jadi kristen yang tegar.Tuhan yang kita sembah ,tidak pernah kecewakan kita.
Sadrach ,Abed nego berdoa ketika badai datang.Raja menawarkan pengampunan asal menyembah patung. Tetapi Jawaban mereka. Mereka tetap setiap pada Tuhan.Walau Tuhan tidak menolong mereka. Raja marah sehingga menambah 7 kali perapian yang lebih besar dan panas.
Ditengah badai ada Pelangi yang indah.
Kita harus menjadi Anak Tuhan yang tegar ,kuat dan setia.

GOD bless you

Jakarta 6:41 Am.
Warnet Taman Palem,Jakarta
Indonesia

Samuel David Immanuel

Journaling with Smart Questions can change your life!

7 P's Personal Performance Process
Journaling with Smart Questions can change your life!

Catch your blind spots, stay on track and improve your habits.
Become more focused, clear, creative, purposeful, aware and balanced.
There is magic in taking time to ask yourself the right questions that will pop out the right answers for you. At least monthly, if not weekly, spend about an hour and answer all of these questions. Be brutally honest with yourself. Once you have answered the questions, create a list of action steps for your next week or month. Do this process regularly and watch your life change.
Patterns, processes, procrastination, habits:
Where can I be more efficient in my life?
What 5 things have I been procrastinating?
What are my time wasters?
What excuses keep me stuck?

Problems, past, pain:
Where am I vulnerable?
Where do I hold myself back?
What am I afraid of?
Where do I not like myself?What stresses me?
How are my strengths perceived as a weakness?
What major block needs to be resolved?
For what problems must I ask for solutions?

Perceptions and perspectives of myself and others:
What are the needs/desires of my boss or partner or family?
What is God's agenda for me?
What contacts or friends do I want to develop more?
How can I enhance my inter-personal skills?
What negative or limiting thoughts keep jumping into my mind?
What key choices am I ready to make?
Prosperity:How can I create another or larger income stream?
How can I increase my overall abundance?
In what areas do I want to receive more learning?
How can I be more productive and effective?

Principles and values:
What 3 areas in my life do I want to recommit to?
Where do I need to clarify my stand or position?
What deeds or actions need my forgiveness or acceptance?
What can I do to increase balance in my life?
What value is most important for me to express now?

Purpose, potential, passion, power, possibilities, path:
What are my deepest heart-felt desires, dreams and visions?
Where are my life purpose and goals unclear?
How can I experience a greater sense of meaning in life?
What new ideas are teasing me these days?
Where are some opportunities for me to give?

Peace of mind, play, pleasure, pamper:
When do I feel greatest happiness in my life?
What can I do to have more fun in all areas of my life?
How can I get more stillness, solitude and peace in my life?

When you have completed the answers and the resulting action steps,
ask yourself, "What am I missing? Is there anything else?" Use questions often. The subconscious mind is always answering. We must only practice asking and then listening

How to serve GOD?, Bible Leadership School (BLS)

A Successful Servant of GOD :

What is the "Ministry"? It is spoken of so very much in many religious circles today. The word itself means "service." When a person "ministers" they are "serving." The Greek word often translated minister or servant is "diakonos," having two main root-words as possibilities. The first possibility comes from the primitive verb, "dioko," meaning "to flee after, to follow, to press toward, to pursue"--much like our modern day "waiters" and "waitresses." They (ideally) follow after us, making sure our every need is met while we dine in their establishment. The same is true of any household servant, "butler," or "maid"--they are sure to follow after the people in their house, pursuing them to make sure they are having their needs met.The second possibility comes from a combination of two different words: "dia" meaning "through" and "kanos" meaning "dirt"--in other words, one who becomes "through the dirt" with the humility of serving they do. A true "minister" becomes so enthralled in "ministering," that he shows it on his own person, and becomes permeated with the things among which he ministers, not keeping himself from being soiled.



1.A servant of God does not live to please self but to please only God, as Jesus Christ did (Rom. 15:1-3; Phil. 2:7-8; Matt. 20:26-28).

Love Jesus is not enough.But You must know and meet Jesus.
The Church need a man with mental likes St.Paul.

Always Praising GOD in good or bad times.
Do not easy to be angry and blame GOD.
2.Ministry is a Battle in mind and heart.
-Relation with many type of people.
-Ready to serve and do the best for GOD.
-Learning to be passion and Positive thinking.
3. A Ministry is unique
The key of Ministry of GOD.
To see like Jesus view.To think like Jesus Thinking

Setan tidak suka anda Pelayanan.Setan ingin kita berhenti dari pelayanan.Dia berusaha Cari titik terlemah anda.

Anda harus tahu apa itu "Spritual warfare"
Kita melayani Tuhan bukan karena orang mendorong kita.Tetapi kita ada semangat dari dalam diri kita.Dan kita tidak ambil pusing tentang omongan orang baik itu pujian atau cercaan.

Setiap kritik harus didengar.
Satu Kritik dan satu pujian terlalu banyak.Satu pujian bisa membuat anda jadi sombong. Kita tidak perlu penjilat.
Kritik yang baik adalah untuk memperbaiki bukan dengan rasa benci .Kritik untuk menjatuhkan kita.

Cari orang pintar didunia banyak.Tetapi cari orang yang tulus sedikit.
Penghargaan dari manusia terbatas.Tetapi Penghargaan dari Tuhan lebih baik.

Kejahatan terbesar dari pelayanan adalah Egoisme.
Pelayanan perlu pengorbanan dan bayar harga.
1.Korban perasaan
2.Korban Waktu
3.Korban Tenaga
4.Korban Harta atau uang.

Ringkasan kotbah Pst Gilbert.L, Friday Night Prayer, 23 Nov 2007.
Bible Leadership School